Main Menu

Assign modules on offcanvas module position to make them visible in the sidebar.

Our school

Rapat Kerja Sekolah Pembangunan Jaya Tahun Ajaran 2021-2022 mengusung Tema "Kurikulum Merdeka, Upaya Mendukung Peningkatan Kualitas Layanan Pembelajaran & Kualitas Lulusan". Sebagai bagian dari upaya pemulihan pembelajaran, Kurikulum Merdeka (yang sebelumnya kurikulum prototipe) dikembangkan sebagai kerangka kurikulum yang lebih fleksibel, sekaligus berfokus pada materi esensial dan pengembangan karakter dan kompetensi murid. Karakteristik utama dari kurikulum ini yang mendukung pemulihan pembelajaran adalah : 

  • Pembelajaran berbasis proyek untuk pengembangan soft skils dan karakter sesuai profil Pelajar Pancasila.
  • Fokus pada materi esensial sehingga ada waktu cukup untuk pembelajaran yang mendalam bagi kompetensi dasar seperti literasi dan numerasi.
  • Fleksibilitas bagi guru untuk melakukan pembelajaran yang terdiferensiasi sesuai dengan kemampuan peserta didik dan melakukan penyesuaian dengan konteks dan muatan lokal.

#spjsidoarjo
#spjbintaro
#spjhebat

 

Pamong Bersama Bulan Februari dilaksanakan bertepatan dengan Hari Valentine. SMA Pembangunan Jaya 2 Sidoarjo mengadakan kegiatan rutin bulanan yaitu Pamong Bersama yang mengundang Ibu Linda Juwita, S.Kep., Ns., M.Kep Dosen Universitas Katolik Widya Mandala yang membahas tentang Kanker Payudara & SADARI (Pemeriksaan Payudara Sendiri) dan Chavellaryan Raynold Edward Pondaag S.Psi yang membahasa tentang Juvenile Delinquency.

#spjsidoarjo

#spjbintaro

#spjhebat

Mitos & Fakta Seputar Omicron.

#spjsidoarjo
#spjbintaro
#spjhebat

Dibalik bersinarnya seorang bintang, terdapat sosok yang luar biasa. Siapa dan bagaimana menjadi sosok tersebut?
Sekolah Pembangunan Jaya ingin berbagi ilmu untuk menjadi sosok
hebat
dengan mengundang Bapak Ibu dalam Parenting Talk bersama Ibu dr. Aisah Dahlan seorang praktisi neuroparenting skill dalam mengupas bagaimana menjadi sosok yang
hebat
dengan tema *"Sosok
Hebat
di Balik Sang Bintang"* Pada:
Sabtu, 5 Maret 2022
Pukul 08.00 - 12.00 WIB
- Dapatkan free voucher* biaya pendaftaran siswa baru tingkat KB-TK, SD, SMP, SMA bagi peserta parenting.
*)Syarat dan ketentuan berlaku
Mau pilih PTM Terbatas atau PJJ, Sekolah Pembangunan Jaya selalu siap melayani dengan sepenuh hati. Semangat Belajar ???
 
 

Back to top